Cara Mengatasi Icon Dekstop Yang Menjadi Sama Semua


Cara Mengatasi Icon Dekstop Yang Menjadi Sama Semua

mungkin kalian pernah mengalami hal ini. pasti ketika pertama kali kalian mengalami hal ini, kalian berfikir cara satu satunya untuk memperbaiki hal ini adalah dengan install ulang laptop...

memang , install ulang laptop bisa menyelesaikan masalah ini dengan cepat, namun alangkah baiknya jika kalian tidak menginstall ulang laptop kita, karna jika sering menginstall laptop, dampaknya akan terjadi pada hardisk laptop kita...

cara yang saya bagikan kali ini sangat simple dan mudah serta bisa dilakukan dengan cepat. caranya adalah dengan membuat user baru pada laptop kita cara ini sudah saya test di windows 7 dan berhasil. nggak usah lama lama, langsung simak di bawah ya...

klik start-klik control panel-User Account And Family Safety-User Accounts-Mannage Account-Creat A New Account-isikan nama user yang anda inginkan-type nya pipih administrator-klik create Account..

jika kalian sudah membuat account, silahkan  restart laptop kalian, setelah booting, kalian akan di suruh memilih account, silahkan pilih account yang baru saja anda buat tadi, dan masalah pun terselesaikan...

Previous
Next Post »